Selain Park Shin Hye, Intip 5 Gaya Modis Artis Korea saat Pakai Hanbok

Dian Fitriani N - Senin, 24 Januari 2022
Gaya artis Korea saat memakai hanbok.
Gaya artis Korea saat memakai hanbok. /Megabox Plus M

3. IU

Gaya modis artis Korea saat pakai hanbok -  IU
Gaya modis artis Korea saat pakai hanbok - IU Koreaboo

Pemiliki nama lengkap Lee Ji Eun atau yang akrab disapa IU juga enggak mau kalah memakai pakaran tradisional negaranya.

Aktris berusia 28 tahun ini memilih white, gold and peach hanbokdetail lilac handmade belt di bagian pinggang.

Pemain film Shade of the Heart tersebut tampak memakai lilac chima bahan satin yang membuat penampilannya terlihat feminin.

Supaya makin manis, IU tak lupa mengubah tatanan rambutnya menjadi half ponytails serta menambahkan coral lipstick di bibirnya.

4. Suzy

Gaya modis artis Korea saat pakai hanbok -  Suzy
Gaya modis artis Korea saat pakai hanbok - Suzy Exciting DC

Suzy tampak mempesona dalam balutan hanbok berwarna putih untuk cover 1st Look Magazine.

Baca Juga: Intip Pesona 5 Aktris Korea yang Makin Modis di Umur 40 Tahun Ini

Pemilik nama lengkap Bae Su Ji itu memilih detail high neck sebagai pilihan hanbok-nya.

Salah satu pelakon drama Netflix Start Up tersebut tampak berpose sambil memegang white chima bahan satin. 

Supaya makin chic, Suzy mengubah gaya rambutnya menjadi low bun serta memulaskan coral lipstick.

5. Moon Chae Won

Gaya modis artis Korea saat pakai hanbok - Moon Chae Won
Gaya modis artis Korea saat pakai hanbok - Moon Chae Won Megabox Plus M

Moon Chae Won memilih kombinasi warna soft pink hanbok lengkap dengan purple rop.

Lebih lanjut, ia tampak mengenakan navy chima aksen tiered sebagai penunjang penampilannya.

Agar makin lengkap, aktris berusia 35 tahun itu tak lupa memulaskan nude pink lipstick.

Nah, itu dia lima gaya artis Korea saat mengenakan pakaian tradisonalnya, kalau kamu suka yang mana, Kawan Puan? (*)

Baca Juga: Sporty sampai Kasual, Intip 5 Gaya Airport Fashion ala Artis Korea



REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029