Nurul Arifin Ungkap Kondisi Mental Maura Magnalia sebelum Meninggal Dunia

Alessandra Langit - Selasa, 25 Januari 2022
Nurul Arifin dan Maura Magnalia
Nurul Arifin dan Maura Magnalia Instagram/na_nurularifin

Namun, Maura Magnalia sudah tidak bernyawa saat mereka sampai di rumah sakit.

Putri sulung Nurul dan Mayong ini pun dinyatakan meninggal dunia di usianya yang masih 28 tahun.

Rencananya, mendiang Maura akan dimakamkan esok hari, Rabu (26/1/2022).

Tempat pemakaman San Diego Hills, Karawang, Jawa Barat, menjadi tempat peristirahatan terakhir yang dipilih oleh keluarga.

Kini jenazah Maura untuk sementara disemayamkan di rumah duka Jl. Ciloto II Puri Cinere.

Keluarga akan melaksanakan ibadah misa jenazah terlebih dahulu untuk mendoakan arwah mendiang.

Misa Requiem tersebut akan dilaksanakan pukul 19.00 WIB di kediaman hari ini, Selasa (24/1/2022).

Banyak netizen yang ikut menyampaikan dukacita di kolom komentar unggahan Nurul Arifin di Instagram.

Usia Maura yang masih muda dan masa depan yang masih panjang menjadi perhatian khusus netizen.

Selamat jalan untuk Maura Magnalia, putri sulung dari Nurul Arifin.

Baca Juga: Apakah Ada Tanda Orang Depresi Akan Bunuh Diri? Ini Penjelasan Psikolog Klinis

(*)

Sumber: Grid.ID
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat