Kebutuhan Gizi Terpenuhi, Chef Bagikan 5 Tips Memasak Makanan Sehat

Anna Maria Anggita - Rabu, 26 Januari 2022
Chef Norman Ismail bagikan tips memasak makanan sehat
Chef Norman Ismail bagikan tips memasak makanan sehat Dokumentasi Tokopedia

2. Pilih protein rendah lemak

Tips memasak makanan sehat selanjutnya adalah memilih protein yang rendah lemak.

Selain menyehatkan, lean protein atau protein rendah lemak dapat mengatur berat badan.

Protein sendiri berfungsi meningkatkan metabolisme hingga mengurangi nafsu makan.

"Contoh makanan protein rendah lemak adalah ikan, daging ayam tanpa kulit, putih telur, daging tanpa gajih dan kacang-kacangan,"jelasnya.

3.  Perhatikan kombinasi serat

Chef Norman menegaskan bahwa kombinasi serat yang dimakan itu harus diperhatikan.

Ia menyarankan dalam satu piring itu setiap individu harus mengusahakan untuk memasukkan lebih banyak makanan berserat, termasuk sayuran.

Baca Juga: Makanan untuk Pengidap Masalah Kesehatan Seksual dan Reproduksi Perempuan Adenomiosis



REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029