Cukup berbaring di matras dengan cara menekuk lutut seperti foto di atas,
Selanjutnya, rentangkan tangan dan tahan pose olahraga untuk perempuan ini selama tiga menit ya.
3. Marjaryasana
Berikutnya, kamu bisa melanjutkan ke gerakan yoga marjaryasana atau biasa disebut cat/cow pose.
Aktivitas ini bisa meningkatkan sirkulasi darah sekaligus memperbaiki organ pencernaan.
Alhasil, pencernaan menjadi lebih sehat dan gejala acid reflux pun dapat dikurangi.
Tertarik mencoba aktivitas fisik untuk perempuan satu ini, Kawan Puan?
Baca Juga: 5 Jenis Olahraga untuk Perempuan yang Dapat Mengencangkan Perut