Jangan Dikonsumsi Berlebihan, Ini Manfaat Garam sebagai Obat Alami

Anna Maria Anggita - Kamis, 27 Januari 2022
Manfaat garam sebagai obat alami
Manfaat garam sebagai obat alami Pinkybird

Parapuan.co - Garam itu bukan hanya bumbu pemberi rasa asin biasa lho, Kawan Puan.

Perlu diketahui pula bahwa garam itu merupakan mineral alami yang terdiri dari dua unsur yakni natrium dan klorida.

Garam punya manfaat jauh lebih dari itu dan berperan penting dalam membantu tubuh berfungsi dengan baik, oleh karena itu tak dipungkiri bahwa bumbu dapur ini dapat dijadikan obat alami.

Demi mendapatkan manfaat garam sebagai obat alami, tentunya konsumsi bumbu ini harus dibatasi dan tidak boleh berlebihan.

Mengutip dari laman Kementerian Kesehatan, anjuran konsumsi garam dalam satu hari yakni 2.400 mg atau satu sendok teh.

Lantas, apa manfaat garam sebagai obat alami?

Dilansir dari Everyday Health, berikut ini manfaat garam bagi kesehatan tubuh, simak ya!

1. Membantu fungsi tiroid 

Tiroid itu memainkan peran penting dalam metabolisme.

Baca Juga: Kesehatan Seksual dan Reproduksi Perempuan: 5 Makanan Terbaik untuk Jaga Siklus Menstruasi

Sumber: Everyday Health
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Jangan Dikonsumsi Berlebihan, Ini Manfaat Garam sebagai Obat Alami