Hal ini dapat membantu meningkatkan indra dalam mempersiapkan diri sebelum bercinta.
Kamu dapat melakukan ini sepanjang hari pada jam-jam menjelang dimulainya aktivitas seksual dilakukan bersama pasangan.
5. Buat daftar tugas
Untuk membuat aktivitas seksual berjalan dengan tenang dan nyaman tanpa ada beban, pasangan perlu membuat daftar tugas yang mencakup semua yang ingin dilakukan.
Langkah ini dapat membuat pasangan lebih menikmati seks jika sudah memikirkan semua hal yang perlu diselesaikan nanti malam.
6. Merasa lebih seksi
Merasa seksi dan diinginkan oleh pasangan juga menjadi komponen kunci yang membuat berhubungan intim dengan pasangan terasa lebih nikmat.
Oleh karena itu, sebelum berhubungan seks, lakukan sesuatu yang membuat kamu merasa sedikit lebih seksi dan percaya diri.
7. Tarik napas dalam
Ada bukti bahwa perhatian dapat membantu meningkatkan fokus kita pada sensasi seksual yang menyenangkan dan pada akhirnya dapat menghasilkan seks yang lebih memuaskan.
Jadi, sebelum beralih dari pekerjaan ke seks, luangkan waktu sejenak untuk menghirup dan menghembuskan napas dalam-dalam beberapa kali agar rileks.
Nah, berikut persiapan sebelum berhbungan intim yang bisa dilakukan oleh perempuan menikah.(*)
Baca Juga: Menghilangan Gairah Seks, 5 Makanan Ini Sebaiknya Dihindari Sebelum Berhubungan Intim