Prilly Latuconsina Jadi Pengidap Bipolar Disorder di Kukira Kau Rumah, Kenali Gejalanya

Maharani Kusuma Daruwati - Kamis, 3 Februari 2022
Prilly Latuconsina perankan pengidap bipolar di Kukira Kau Rumah
Prilly Latuconsina perankan pengidap bipolar di Kukira Kau Rumah Instagram/prillylatuconsina

Ketika Kawan Puan menjadi depresi, kamu mungkin merasa sedih atau putus asa dan kehilangan minat atau kesenangan dalam sebagian besar aktivitas.

Ketika suasana hati berubah menjadi mania atau hipomania (tidak terlalu ekstrem dibandingkan mania), kamu mungkin merasa euforia, penuh energi, atau sangat mudah tersinggung.

Perubahan suasana hati ini dapat memengaruhi tidur, energi, aktivitas, penilaian, perilaku, dan kemampuan berpikir jernih.

Episode perubahan suasana hati dapat terjadi jarang atau beberapa kali dalam setahun.

Sementara kebanyakan orang akan mengalami beberapa gejala emosional di antara episode, beberapa mungkin tidak mengalaminya.

Meskipun gangguan bipolar adalah kondisi seumur hidup, kamu dapat mengelola perubahan suasana hati dan gejala lainnya dengan mengikuti rencana perawatan.

Dalam kebanyakan kasus, gangguan bipolar diobati dengan obat-obatan dan konseling psikologis (psikoterapi).

Gejala

Mengutip dari Mayo Clinic, ada beberapa jenis bipolar dan gangguan terkait. Mereka mungkin termasuk mania atau hipomania dan depresi. 

Baca Juga: Mengenal 4 Jenis Depresi Paling Umum, Salah Satunya Gangguan Bipolar

Sumber: Mayo Clinic
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!