Usahakan sebisa mungkin kamu tidak mencari tahu tentangnya menggunakan akun media sosial orang lain.
2. Tak perlu pura-pura tegar
Apabila kamu merasa harus pura-pura tegar agar pekerjaan tidak terganggu dengan rasa kalut, kamu salah.
Tak apa merasakan kekalutan, namun singkirkan perasaan itu perlahan dengan melakukan kegiatan positif dan menyibukkan diri.
Lakukan apa saja di tempat kerja yang bisa mengalihkan perhatianmu dari rasa sakit yang tengah kamu rasakan.
Mengobrol seperti biasa dengan rekan kerja, misalnya atau mendiskusikan proyek penting yang sedang dikerjakan tim.
3. Kelilingi diri dengan support system
Agar tetap berpikir positif dan profesional dalam bekerja, kelilingi dirimu dengan support system.
Berada di antara orang-orang yang sedang fokus bekerja pun akan mensugestimu untuk semakin fokus lagi.
Baca Juga: Atasan Tak Ingin Kamu Resign? Sikapi dengan 4 Cara Profesional Ini