BERITA TERPOPULER TRENDING TOPIC: Kisah Rayan Bocah Maroko hingga Simon Leviev Tinder Swindler

Rizka Rachmania - Senin, 7 Februari 2022
Bocah laki-laki asal Maroko, Rayan terjatuh ke sumur sedalam 32 meter di pekarangan rumahnya di desa Ighran di provinsi Chefchaouen, utara pegunungan Maroko pada Selasa malam (1/2/2022).
Bocah laki-laki asal Maroko, Rayan terjatuh ke sumur sedalam 32 meter di pekarangan rumahnya di desa Ighran di provinsi Chefchaouen, utara pegunungan Maroko pada Selasa malam (1/2/2022). Kolase AFP dan 2M via Tribunnews.com

Banyak netizen global yang ikut berduka dan mengungkapkan simpatinya kepada mendiang Rayan.

PARAPUAN telah merangkum kronologi kejadian terjebaknya Rayan di sumur yang dilansir dari Kompas.com.

Jatuh ke sumur

Pada Selasa (1/2/2022), Rayan jatuh ke sumur di Kota Kecil Tamorot di utara, sekitar 100 km dari Kota Chefchaouen.

Sumur tersebut memiliki kedalaman 32 meter namun jarak antar dinding sangatlah sempit, membuat udara pun sulit untuk masuk.

Baca selengkapnya.

2. Penuh Rintangan, Begini Proses Penyelamatan Rayan yang Terjebak di Sumur Selama 4 Hari

Belum lama ini, Rayan, seorang bocah laki-laki asal Maroko, Afrika bagian Utara menjadi perbincangan. 

Bocah berusia 5 tahun itu jatuh ke sumur dengan kedalaman 30 meter di desa terpencil Ighrane, Provinsi Chefchaouen pada Selasa, (1/2/2022). 

Baca Juga: Tindak Lanjut RUU TPKS, Menteri PPPA Gerak Cepat Susun Daftar Inventarisasi Masalah

Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru