Parapuan.co - Jantung merupakan salah satu organ dalam tubuh yang sangat penting dan perlu dijaga kesehatannya sejak usia muda.
Seorang ahli jantung mengungkapkan yoga adalah salah satu olahraga yang sangat bermanfaat untuk kesehatan jantung.
Selain itu seiring bertambahnya usia, risiko vagina mengendur bisa terjadi pada perempuan karena berbagai faktor.
Namun jangan khawatir, dokter obgyn mengungkapkan ada cara untuk mengatasinya.
Simak selengkapnya dalam Berita Terpopuler Wellness hari ini, Rabu (9/2/2022).
1. Ahli Jantung Ungkap Manfaat Yoga untuk Jaga Kesehatan Jantung
Ada banyak cara untuk menjaga kesehatan kardiovaskular atau jantung dan pembuluh darah, salah satunya adalah yoga.
Latihan pernapasan yoga atau Pranayama, juga telah terbukti meningkatkan kesehatan jantung mengatur sistem saraf otonom.
Baca Juga: Dokter Kardiovaskular Ungkap Bahaya Penyakit Gagal Jantung Penyakit yang Mengancam Jiwa
2. Mengenal Paracusia, Halusinasi seperti Mendengar Suara Aneh di Sekitar
Kawan Puan, apakah kamu pernah seolah-olah mendengar suara aneh di sekitar dan membuatmu takut?
Jika apa yang kamu dengar benar-benar tidak memiliki sumber, itu mungkin sebuah paracusia atau halusinasi pendengaran.
Apa penyebab halusinasi pada pendengaran?
3. 3 Penyebab Vagina Kendur dan Cara Mengatasinya Menurut Dokter Obgyn
Setiap orang mengalami penuaan seiring bertambahnya usia, begitu pun dengan organ seksual perempuan.
Ada faktor risiko vagina mengendur, mulai dari usia, masalah hormon, obesitas, kehamilan, berat lahir bayi besar, dan olahraga berat yang berlebihan.
Yuk cari tahu penyebab dan cara mengatasinya, menurut dokter obgyn.
Baca Juga: Tingkatkan Kepercayaan Diri, Ini Perawatan untuk Mengencangkan dan Meremajakan Miss V