Untuk diketahui, rasa cemburu yang berlebihan ini bisa membawa hubungan asmara menjadi tidak sehat.
Bahkan rasa cemburu menimbulkan rasa curiga yang berlebihan.
Selanjutnya, hal lain yang bisa memicu konflik dalam hubungan asmara adalah over protective.
Over protective ini diartikan ketika kamu atau pasangan terlalu mengakang hingga membuat satu sama lain menjauh dari lingkungan keluarga dan sosial.
Misal, pasangan melarang Kawan Puan untuk berkumpul bersama dengan teman-teman kantornya.
Mungkin ini pasangan lakukan karena khawatir jika kamu akan selingkuh atau bahkan tertarik dengan laki-laki lain.
Intinya adalah, hindari perilau over protective karena akan menimbulkan konflik yang berkepanjangan.
3. Mengandalkan orang tua