3 Material Furnitur yang Tahan Panas dan Hujan untuk Area Outdoor

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 12 Februari 2022
Material yang cocok untuk area outdoor seperti balkon dan teras
Material yang cocok untuk area outdoor seperti balkon dan teras undefined undefined

 

Mengutip dari Kompas.comrotan sintetis menjadi salah satu material furnitur yang dapat diletakkan di area outdoor rumah.

Rotan sintetis berbahan resin, sehingga tahan air dan anti jamur.

Berbeda dengan material rotan pada umumnya.

Rotan sangat rentan dengan perubahan cuaca, jika rotan terlalu sering terpapar panas atau hujan kekuatannya menjadi melemah dan rapuh.

2. Alumunium

Jika Kawan Puan menginginkan furnitur dengan tampilan seperti logam dan besi namun tahan terhadap karat, alumuniun menjadi pilihan yang tepat.

Material seperti besi dan baja sangat mudah teroksidasi saat terkena air.

Sedangkan aluminium tidak memiliki campuran besi selama proses peleburan.

Baca Juga: Wujudkan Ruang Tamu yang Nyaman dan Menarik dengan 3 Furnitur Ini!



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat