2. Bunga Tulip
Tulip adalah bunga sederhana, tapi bermakna romantis. Selain itu, tulip juga menjadi simbol cinta yang sempurna.
Tulip merah, terutama merah tua, dikaitkan dengan cinta sejati. Tulip ungu menunjukkan kemakmuran.
Sementara, tulip kuning berarti keceriaan, dan tulip putih melambangkan permintaan maaf.
3. Bunga Anggrek
Bunga cantik ini juga melambangkan cinta, keindahan, kemewahan, dan kekuatan yang cocok diberikan di Hari Valentine.
Bunga anggrek juga disebut-sebut sebagai penggambaran seorang perempuan yang kuat dan cantik.
Baca Juga: 4 Restoran Romantis di Bandung, Cocok untuk Dinner di Hari Valentine!