4 Kondisi Medis yang Dianggap Mistis, Salah Satunya Sleep Paralysis

Ericha Fernanda - Jumat, 18 Februari 2022
Sleep paralysis atau kelumpuhan tidur
Sleep paralysis atau kelumpuhan tidur sezer66

Sering kali, suara yang didengar terkesan menyeramkan. Tapi, yang lain mungkin mendengarnya secara netral atau menyenangkan.

Penyebabnya termasuk demam tinggi dan infeksi, stres kronis, efek samping obat, gangguan tidur, atu gangguan mental.

4. Gangguan makan pica

Mengutip Verywell Health, pica adalah gangguan makan yang ditandai dengan mengonsumsi benda bukan makanan dan tidak memiliki nilai gizi.

Kondisi ini terkait dengan beberapa disabilitas intelektual dan perkembangan, seperti gangguan spektrum autisme.

Pica dapat terjadi pada anak-anak maupun orang dewasa yang mendambakan jenis tekstur tertentu di mulut.

Benda bukan makanan yang dikonsumsi pengidap pica mulai dari kertas, kotoran, tanah liat, rambut, pasir, kapur, serpihan cat, batu, bedak, puntung rokok, dan lain-lain.

Gangguan makan pica mungkin sering disalahartikan bahwa seseorang dikirim sesuatu tak kasatmata oleh orang lain, misalnya santet.

Nah, itulah fakta tentang kondisi medis yang sering dianggap mistis ya, Kawan Puan.

Baca Juga: Mengenal Pica, Gangguan Makan dengan Mengonsumsi Benda Bukan Makanan

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?