Sofia Jirau Jadi Model Down Syndrome Pertama Victoria's Secret, Ini Faktanya

Ericha Fernanda - Sabtu, 19 Februari 2022
Sofia Jirau menjadi model down syndrome pertama Victoria's Secret
Sofia Jirau menjadi model down syndrome pertama Victoria's Secret Instagram @sofiajirau

Kromosom adalah sebuah molekul DNA panjang yang mengandung sebagian atau seluruh materi genetik dalam tubuh.

Kromosom menentukan bagaimana bentuk dan fungsi tubuh bayi saat tumbuh selama kehamilan dan setelah lahir.

Biasanya, bayi lahir dengan 46 kromosom. Sedangkan, bayi dengan down syndrome memiliki salinan ekstra dari salah satu kromosom ini, kromosom 21.

Salinan ekstra ini mengubah cara tubuh dan otak berkembang, yang dapat menyebabkan tantangan mental dan fisik bagi seseorang.

2. Memiliki wajah serupa

Biasanya, orang-orang dengan down syndrome terlihat serupa, yang membuat wajah mereka terlihat mirip.

Kelebihan kromosom inilah yang membuat orang dengan down syndrome lahir dengan karakteristik wajah yang khas.

3. Ciri-ciri fisik

Ada beberapa ciri fisik umum dari down syndrome, antara lain:

Baca Juga: Sofia Jirau Jadi Moedel Victoria's Secret Pertama dengan Down Syndrome, Kenali Soal Kelainan Genetik Kromosom 21 Ini

Sumber: Centers for Disease Control and Prevention (CDC)
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029