5 Alasan Pelaku Usaha Harus Menggunakan WhatsApp Business, Apa Saja?

Arintha Widya - Minggu, 20 Februari 2022
Aplikasi WhatsApp
Aplikasi WhatsApp bombuscreative

Parapuan.co - Kawan Puan, WhatsApp Business bisa menjadi pilihan bagi pelaku usaha untuk memasarkan produknya.

Selain media sosial seperti Instagram atau TikTok, WhatsApp Business juga bisa meningkatkan penjualan, lho.

Sayangnya, bisa dibilang belum banyak pelaku usaha yang memanfaatkan WhatsApp Business (WAB).

Padahal, WAB dapat membantu meningkatkan penjualan atau skala usaha bagi para pebisnis kecil atau UMKM.

Sederhananya, WAB amat berguna bagi pelaku usaha kecil atau mikro untuk memperluas jangkauan bisnisnya.

Tak percaya? Berikut beberapa alasan pelaku usaha harus menggunakan WhatsApp Business seperti mengutip makeuseof.com!

1. Gratis

Alasan pertama dan yang paling utama adalah, WhatsApp Business gratis untuk diunduh di Play Store atau AppStore.

Di zaman serba digital sekarang, hampir semua orang memiliki aplikasi perpesanan WhatsApp.

Baca Juga: Gampang! Ikuti 3 Cara Aktifkan WhatsApp Business Supaya Bisnis Online Makin Cuan

Sumber: Make Use Of
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

5 Alasan Pelaku Usaha Harus Menggunakan WhatsApp Business, Apa Saja?