Parapuan.co - Depresi sangat mungkin dialami siapa saja, termasuk Kawan Puan.
Biasanya, orang yang mengalami depresi butuh pertolongan profesional kesehatan hingga obat-obatan yang perlu dikonsumsi rutin.
Obat yang paling sering diberikan untuk pasien dengan depresi adalah antidepresan.
Akan tetapi, baik antidepresan maupun pertolongan profesional terkadang tidak mampu dijangkau oleh sebagian orang gara-gara kondisi finansial.
Oleh karena itu, Kawan Puan yang mengalami depresi, bisa coba beberapa cara untuk mengatasinya sendiri.
Cara mengatasi depresi tanpa obat bisa kamu lakukan di rumah, misalnya saja memperbaiki pola makan dan mengatur waktu tidur.
Mengutip dari Very Well Mind, berikut ini tips mengatasi depresi yang dilakukan secara alami alias tanpa obat.
2. Latihan spiritualitas
Meditasi dapat memiliki berbagai efek menguntungkan seperti menurunkan tingkat stres dan membantu orang menjadi lebih sadar akan pikiran dan reaksi mereka.
3. Konsumsi asam lemak omega-3
Asam lemak omega-3 dapat membantu mengurangi gejala depresi pada orang dewasa dan anak-anak.
Sumber: | Very Well Mind |
Penulis: | |
Editor: | Rizka Rachmania |