Raffi Ahmad pun menjelaskan kronolgi kontak dengan pasien Covid-19 yang membuatnya harus karantina mandiri.
Menurut penjelasannya, Raffi sempat bertemu dengan orang yang ternyata positif Covid-19.
Menjelang ulang tahun yang pasti akan ramai dihadiri keluarga, Raffi Ahmad akhirnya memutuskan untuk isolasi mandiri.
Namun, Raffi Ahmad menjelaskan bahwa vaksin booster membuatnya fisiknya lebih kuat saat kontak dengan pasien Covid-19.
"Mungkin karena sudah booster ya jadi alhamdullilah, CT-nya sempat naik tapi turun. Ya sudah, gue mengamankan diri," kata Raffi Ahmad.
Setelah hasil tes PCR menyatakan bahwa dirinya negatif, Raffi Ahmad pun kembali pulang ke rumah.
Dengan diam-diam, Raffi naik tangga rumahnya menuju ruangan di mana Nagita Slavina berada.
Saat Nagita Slavina sedang sibuk mengurus baju anak-anaknya, Raffi bersembunyi di balik kursi.
Baca Juga: Ulang Tahun, Nagita Slavina Dapat Hadiah Mesin ATM di Rumahnya