Ditanya HRD Soal Ekspektasi Gaji, Begini Cara Tepat Menjawabnya

Aulia Firafiroh - Minggu, 27 Februari 2022
Cara nego gaji
Cara nego gaji baona

Jika pihak perusahaan sudah terbuka di awal mengenai gaji sejak awal wawancara, maka tahan dulu.

Alihkan pembicaraan dengan membuktikan diri bahwa dirimu memiliki potensi terlebih dahulu.

Fokuskan pembicaraan mengenai kapasitas dan keahlianmu agar kamu memiliki kesempatan yang besar untuk menggambarkan dirimu dan mendapat gaji yang sesuai.

3) Bertanya

Jika kamu merasa wawancara kerja sudah akan berakhir, lalu tanyakan terlebih dulu rentang gaji standar di perusahaan tersebut untuk posisi yang kamu lamar.

Sampaikan pertanyaan itu, sebelum kamu memberi ekspektasi gaji.

Jika kamu berhasil menjalani trik ini, maka kendali akan berada di tanganmu untuk menyebutkan ekspektasi gaji yang kamu inginkan.

Itu tadi tips untuk menanggapi pertanyaan gaji dari hrd saat wawancara kerja.

Semoga membantu tips ini membantu bagi kamu yang akan wawancara kerja.(*)

Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh