Parapuan.co - Memiliki penyakit ginjal bukan menjadi penghalang seseorang untuk tetap berolahraga.
Sebab aktivitas fisik ini memiliki berbagai manfaat yang sangat menguntungkan bagi individu dengan penyakit ginjal.
Dilansir dari National Kidney Foundation, berikut khasiat olahraga bagi pasien penyakit ginjal simak ya.
- Meningkatkan fungsi otot
- Kontrol tekanan darah yang lebih baik
- Meningkatan kekuatan otot
- Menurunkan kadar lemak darah (kolesterol dan trigliserida)
- Kualitas tidur lebih baik
- Membantu mengontrol berat badan
Baca Juga: Aman Bagi si Kecil, Berikut Ini 5 Manfaat Berenang untuk Bayi