Anti Kering Pecah-pecah, Begini Cara Bikin Bibir Plumpy dan Sehat

Dian Fitriani N - Selasa, 8 Maret 2022
Cara merawat bibir agar tetap plumpy.
Cara merawat bibir agar tetap plumpy. Dutko

Salah satu cara memberikan nutrisi bibir, ialah rutin mengaplikasikan lip balm.

Sebaiknya, gunakan produk kecantikan lip balm klaim kandungan vitamin, sehingga bibir tampak lebih sehat.

Untuk mengetahuinya, kamu bisa membaca label kemasan sebelum membelinya.

5. Minum air putih

Rutin minum air mineral akan membuat tubuh terhidrasi secara sempurna.

Tak hanya itu, bibir pun ikut mendapatkan manfaatnya, yakni terlihat lebih lembap.

Alhasil, bibir kita tidak akan kering dan sehat sepanjang hari.

Baca Juga: Lip Mask Murah Harga di Bawah Rp50 Ribu, Ini Dia Rekomendasinya

Jadi, jangan lupa minum air putih minimal dua liter per hari ya, Kawan Puan.

Nah, itu dia lima cara mudah merawat kesehatan bibir agar tampak lembap.

Bagaimana, mudah bukan melakukannya? Semoga bermanfaat ya.

(*)

Sumber: Cewekbanget.id
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania