Cairan untuk membuat kuah sayur sop dapat berupa air, santan, atau susu.
Namun, untuk membuat sayur sop kuah bening, kamu cukup menggunakan air saja.
2. Cuci daging atau tulang
Tips memasak cepat sayur sop berikutnya adalah memastikan daging dan tulang yang digunakan dicuci bersih.
Sebab, biasanya kaldu sayur sop terbuat dari rebusan daging atau tulang ayam.
Jika ingin menggunakan kedua bahan tersebut, ada baiknya dicuci terlebih dahulu pada air mengalir.
Setalah dicuci hingga bersih, rebus daging dan tulang selama dua kali.
3. Cara rebus kaldu
Cara membuat sayur sop kauh bening selanjutnya adalah menggunakan api kecil selama proses memasak kaldu.
Baca Juga: Tips Memasak Mudah Kaldu Ayam Bening dan Gurih, Bisa Pakai Sisa Tulang