Apabila Kawan Puan menyukai ide terkait memulai bisnis yang berdasarkan acara tertentu, tetapi tetap melibatkan musik, maka membangun bisnis yang mengatur festival musik patut dicoba.
Festival musik merupakan acara populer yang akan terus digemari oleh berbagai kalangan dan dapat menghadirkan banyak audiens.
Lewat bisnis festival musik, kamu juga bisa menyediakan tempat bagi para pecinta musik untuk berkumpul bersama.
Nah, bagi kamu yang suka dengan manajemen acara, opsi bisnis yang satu ini bisa dijadikan pertimbangan.
3. Mengajar musik
Jika kamu memiliki bakat dan keterampilan di musik atau bisa bermain sejumlah alat musik, maka ada banyak peluang bisnis yang bisa kamu coba.
Salah satunya adalah dengan mengajar musik. Apalagi saat ini semakin banyak orang-orang yang tertarik untuk mempelajari instrumen musik atau cara membuat lagu.
Pilihan bisnis ini tak hanya bisa membawa keuntungan, namun kamu juga bisa membagikan pengetahuan yang kamu miliki ke orang lain.
4. Manajemen artis
Baca Juga: Musisi Harus Tahu, Ini Beda Berkarier dengan Label Rekaman dan Indie