1. Mencatat pengeluaran dan pemasukan
Meski memiliki gaji UMR, Kawan Puan perlu ekstra teliti untuk apa gaji bulananmu digunakan.
Oleh karena itu, Kawan Puan perlu mencatat setiap pemasukan dan pengeluaran. Agar mudah, kamu bisa memanfaatkan aplikasi pencatatan keuangan.
Selain bisa mengetahui jumlah uang yang masuk dan keluar, pencatatan ini berfungsi sebagai bahan evaluasi setiap bulanan.
2. Disiplin dengan budget
Langkah selanjutnya adalah mengalokasikan sekian persen gaji dengan mewujudkan mimpi tersebut.
Dalam Buku Home Sweet Loan, Kaluna mengaplikasikan metode 50:30:20 dalam keuangannya.
3. Membawa bekal
Salah satu pengeluaran karyawan yang bisa ditekan adalah dengan rutin membawa bekal saat ke kantor. Selain ramah lingkungan dan lebih higienis, memasak bekal juga bisa buat latihan sebelum menikah nanti.
Baca Juga: Yuk Ketahui Perbedaan Ukuran Rumah Sederhana Tipe 36, 45, dan 60