Kemudian masukkan pakaian di sela catokan, dan gulirkan catokan ke atas dan ke bawah hingga pakaian rapi kembali.
3. Semprot dan gantung
Terakhir, masalah pakaian kusut juga bida diselesaikan dengan menyemprot dan menggantungnya.
Mudah, Kawan Puan cukup menyemprot bagian yang nampak kusut dengan air.
Kemudian gantung pakaian, angin-anginkan hingga kering.
Ketika pakaian kering, bagian yang kusut dan berlipat akan kembali rapi.
Namun penting untuk Kawan Puan perhatikan, metode ini hanya akan efektif pada jenis kain yang tipis seperti sutra.
Kawan Puan, itu tadi beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi pakaian kusut tanpa menggunakan setrika.
Mulai dari menggunakan hair dryer hingga menggantungnya.
Baca Juga: Berbagai Manfaat Cuka untuk Mencuci Pakaian, Salah Satunya Hilangkan Bulu Hewan
(*)