Jadi Fashion Item Timeless, Ini Evolusi Rok Jeans dari Masa ke Masa

Dian Fitriani N - Selasa, 15 Maret 2022
Evolusi rok jeans dari dulu hingga sekarang.
Evolusi rok jeans dari dulu hingga sekarang. Marie Claire

Menjelang akhir abad ke-19, rok berbahan katun kembali jadi favorit para perempuan.

Mereka memakainya untuk berbagai aktivitasnya, mulai dari bertinju, mengendarai sepeda dan masih banyak lagi.

Tahun 1925 sampai 1948

Evolusi rok jeans dari tahun 1925 sampai 1948
Evolusi rok jeans dari tahun 1925 sampai 1948 Marie Claire

Pada tahun 1925, fashion enthusiast mulai memadupadankan kemeja atau hem dengan box pleats skirt.

Saat itu perempuan lebih menyukai rok dengan panjang di atas lutut serta mary jeans shoes. 

Lima tahun berselang, celana jeans mulai disukai oleh perempuan dan booming di kalangan pencinta fashion.

Terlihat pada gambar kedua, aktris Constance Bannet tampak memakai celana jeans.

Sedangkan tahun 1948, perempuan mulai terbiasa dengan bahan pakaian tersebut dan menggunakannya sebagai casual style. 

Baca Juga: Lebih Jenjang, Ini Trik Pakai Flare Jeans untuk Perempuan Tubuh Petite

Sumber: Marie Claire
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat