3. Menjaga Hubungan dengan Followers
Followers atau pengikut adalah aspek paling penting dan harus kamu jaga ketika kamu memilih untuk menjadi seorang content creator.
Tanpa adanya followers maka akun kamu tidak akan berkembang serta konten-konten yang kamu buat juga tidak aka nada yang melihat.
Sebagai salah satu aspek paling penting, maka kamu perlu menjaga hubungan baik dengan semua followers kamu.
Jangan lupa untuk berinteraksi dengan cara membalas komentar mereka serta kamu juga bisa membuat konten sesuai dengan permintaan dari pengikut kamu.
Semakin sering kamu menjaga hubungan baik dengan pengikut, tidak menutup kemungkinan juga akun kamu akan berkembang dengan cepat.
Bisa begitu karena kamu memiliki nilai tambahan di mata pengikut kamu.
Pasalnya, sebagai content creator gaming, kamu tidak hanya perlu jago bermain game online, tetapi juga menjaga interaksi.
Nah, itulah tiga cara untuk menjadi content creator gaming jika kamu suka dengan game online. Apakah kamu tertarik mencoba?
Baca Juga: Cara Mudah Bermain Doge Dash NFT, Game Online Penghasil Uang Kripto
(*)