Dongeng Penasehat yang Baik mengisahkan seorang raja bernama Wang yang bertahta di Korea.
Raja Wang memiliki seorang penasihat tua yang bijak. Bertahun-tahun, rakyat hidup makmur sebab Raja Wang selalu mengikuti nasihat dari penasihat tua.
Kerajaan Raja Wang pun akhirnya terkenal dan kerap dikunjungi oleh raja dari kerajaan lain.
Pada suatu hari, Raja Wang berniat mengadakan kontes kecantikan dan ketampanan, dengan pemenangnya dipekerjakan di kerajaan.
Akan tetapi, penasihat tua tak setuju dengan ide Raja Wang. Kira-kira kenapa penasihat tua melarang dan bagaimana reaksi Raja Wang, ya?
3. Dongeng Pahlawan Hutan Bakau
Rekomendasi podcast dongeng yang berikutnya berjudul Dongeng Pahlawan Hutan Bakau.
Dongeng ini mengikuti Margo, Dannisa, dan Paman Agus Bei yang pergi ke rawa Sungai Somber di hari Minggu pagi.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Buku Dongeng Anak yang Cocok untuk Belajar Bahasa Inggris