Seperti Kang Tae Moo A Business Proposal, Ini 5 Manfaat Membersihkan Rumah untuk Kesehatan Mental

Ericha Fernanda - Selasa, 22 Maret 2022
Manfaat membersihkan rumah untuk kesehatan mental seperti yang dilakukan Kang Tae Moo dalam drakor A Business Proposal
Manfaat membersihkan rumah untuk kesehatan mental seperti yang dilakukan Kang Tae Moo dalam drakor A Business Proposal Instagram @sbsdrama.official

Selain itu, Kawan Puan dapat menggunakan produk pembersih beraroma lemon agar membantumu menghilangkan stres lebih cepat.

Aroma lemon disebut dapat membantu mengurangi stres dan meninggalkan kesan positif pada orang lain.

2. Memperbaiki suasana hati

Membersihkan rumah secara menyeluruh dan menjaganya tetap bersih adalah salah satu cara meningkatkan mood atau suasana hati.

Suasana hati yang lebih baik dapat mendorong produktivitas, kesegaran pikiran, dan konsentrasi yang lebih baik.

3. Meningkatkan kualitas tidur

Menurut National Sleep Foundation, orang yang merapikan tempat tidur setiap hari punya potensi 19 persen lebih tinggi untuk tidur nyenyak secara konsisten.

Sebuah survei dari organisasi tersebut juga menemukan bahwa 75 persen responden tidur lebih nyenyak di atas seprai bersih karena lebih nyaman.

Baca Juga: 4 Tips agar Kualitas Tidur Lebih Baik dan Cukup Demi Kesehatan Tubuh 

Sumber: Reader's Digest
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja