Pemerintah Bagikan BLT Minyak Goreng 300 Ribu, Ini Cara Mendapatkannya

Firdhayanti - Sabtu, 2 April 2022
Mendag prediksi harga minyak goreng turun pekan depan.
Mendag prediksi harga minyak goreng turun pekan depan. tavan amonratanasareegul

Jika namamu muncul, kamu sudah tercantum dalam data terpadu kesejahteraan sosial (dtks) Kemensos dan bisa mendapatkan bantuan BPNT 2022. 

Kamu juga bisa mengunduh aplikasi Cek Bansos di PlayStore atau Apple Store. 

Untuk di aplikasi, Kawan Puan tinggal memasukkan data diri lalu klik "Cari Data". 

Selain dua cara melalui web Kemensos dan aplikasi pada ponsel, penerima BPNT 2022 dapat mengecek langsung dengan mendatangi kantor Dinas Sosial setempat.

Cara Cek Via Bansos PKH 2022 

Dilansir dari Kompas.com (18/1/2022), masyarakat penerimaan bansos PKH 2022 juga dapat mengecek statusnya secara online.

Berikut adalah cara mengecek penerimaan bansos PKH:

- Buka laman cekbansos.kemensos.go.id.

- Masukkan alamat seperti Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan pada kolom.

Baca Juga: 3 Langkah Mudah Hilangkan Noda Minyak Pada Pakaian dengan Bahan Alami

- Masukkan nama penerima manfaat sesuai KTP.

- Masukkan 8 kode huruf yang tertera dalam kotak captcha pada kolom.

- Masing-masing kode dipisahkan dengan spasi.

- Bila kode huruf tidak jelas, klik tombol 'reload' untuk mendapatkan kode baru.

-Klik cari data dan tunggu hingga hasil data pencairan muncul pada laman cekbansos.kemensos.go.id.

Perlu diingat untuk penerima bansos PKH hanya didapat oleh keluarga yang sudah terdaftar di DTKS.

(*) 

Baca Juga: Ini Alasan Mendag Prediksi Harga Minyak Goreng Turun Minggu Depan

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat