Bagi Kawan Puan yang tertarik dengan lowongan kerja startup ini, berikut tugas dan tanggung jawab yang harus dikerjakan.
- Menulis artikel blog atau mengoptimalkan artikel yang sudah ada seperti yang ditugaskan oleh Editor.
- Melakukan riset keyword dan membantu Editor dalam evaluasi konten.
- Mengedit artikel setelah mendapatkan feedback dari Editor.
- Memastikan artikel mengikuti standar jurnalistik dan pedoman Glints, tetapi juga cukup menarik untuk pembaca dan dapat ditemukan di mesin pencari (SEO-friendly).
- Memberikan ide menarik untuk konten baru berdasarkan riset keyword.
Kualifikasi
Terdapat sejumlah persyaratan yang perlu diperhatikan kandidat jika tertarik dengan kesempatan kerja startup ini. Apa saja?
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Jurnalistik, Komunikasi, Sastra, dan bidang terkait lainnya.
Baca Juga: Lowongan Kerja Startup Lazada Posisi Marketing, Cek Persyaratan Lengkapnya!