Apa pun penyebabnya, paling penting adalah segera memperbaiki dan mengganti jendela.
3. Jendela macet
Terakhir, cobalah untuk memeriksa setiap jendela di rumah satu per satu, kemudian buka dan tutup jendela.
Ketika membuka dan menutup jendela tersebut, cobalah rasakan apakah kamu mengerahkan banyak tenaga untuk melakukannya.
Selain itu, apakah jendela terasa macet saat ditutup dan dibuka.
Bila mengalami kesulitan saat menutup dan membuka jendela, ini bisa menandakan jendela perlu diperbaiki dan menggantinya dengan yang baru.
Jika jendela rumah mengalami masalah seperti di atas, segeralah untuk mengganti jendela.
Pilihlan bahan yang berkualitas agar jendela dapat awet.
Jadi tunggu apa lagi? Segera ganti jendelamu ya!
Baca Juga: Menurut Feng Shui, Ini 4 Cara Menghadirkan Energi Baik di Rumah Melalui Jendela
(*)