Info SBMPTN: Ini Cara Cek Akreditasi dan Prodi Kampus Secara Online

Dian Fitriani N - Sabtu, 9 April 2022
Cara cek akreditasi dan Prodi kampus secara online menurut info SBMPTN.
Cara cek akreditasi dan Prodi kampus secara online menurut info SBMPTN. CrispyPork

Info SBMPTN juga menyinggung soal proses akreditasi perguruan tinggi yang umumnya dilakukan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT).

Hal itu sesuai dengan Peraturan Menteri Pendidikan Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 2005.

Sebagai informasi, proses akreditasi biasanya dilakukan setiap lima tahun sekali oleh lembaga pendidikan.

Tak hanya perguruan tinggi, setiap program studi pun perlu melakukan akreditasi, lho.

Itulah sebabnya, kita sering menemukan legalisasi perguruan tinggi berbeda dengan akreditasi jurusan atau Prodi.

Supaya enggak salah memilih, Kawan Puan bisa melakukan pengecekan melalui situs resmi BAN-PT.

Agar tidak salah memilih kampus atau prodi, berikut cara melakukan pengecekan berita SBMPTN, yuk simak!

Cara Cek Akreditasi Perguruan Tinggi dan Prodi

1. Buka Laman BAN-PT

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya