3 Cara Membersihkan Bagian Dalam Panci Gosong, Pakai Bahan Dapur!

Ericha Fernanda - Selasa, 3 Mei 2022
Cara membersihkan bagian dalam panci yang gosong
Cara membersihkan bagian dalam panci yang gosong sefa ozel

Setelah kerak terangkat, matikan api. Lalu buang air beserta keraknya dan bersihkan lagi menggunakan air.

2. Gunakan lemon

Peras sekitar 2-3 buah lemon untuk melonggarkan bagian dalam panci yang gosong, taruh di atas kompor dan nyalakan api.

Biarkan lemon mendidih selama 5-10 menit dalam beberapa inci air di dalam panci gosong, kikis perlahan dengan sendok kayu.

Setelah kotoran terangkar, matikan api dan buang air lemon. Bilas kembali menggunakan air bersih.

3. Gosok panci dengan aluminium foil

Taburkan soda kue pada dasar panci yang berkerak, lalu tambahkan sedikit air untuk membuat pasta.

Remas aluminium foil sampai membentuk bola dan mulailah menggosoknya sampai semua noda bersih.

Setelah itu, cuci panci menggunakan air sabun hangat, lalu bilas kembali menggunakan air mengalir.

Nah, itulah tiga cara membersihkan bagian dalam panci yang gosong ya, Kawan Puan. Mudah, bukan?

Baca Juga: Ketahui 4 Cara Ampuh Membersihkan Panci dan Wajan yang Gosong

 

Sumber: The Kitchn
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat