Dikarenakan selama bulan Ramadan permintaan dari konsumen meningkat, maka jangan sampai stok barang kosong ya.
Jadi pastikan stok barang selalu ada dan jangan sampai mengecewakan para pembeli.
Sebab, mungkin saja ada konsumen yang membeli barang dalam jumlah besar ya, Kawan Puan.
Nah, ada hal yang harus kamu perhatikan, di saat akan menambah stok produk, pastikan modal cukup.
Modal harus cukup ini bertujuan agar bisnis online berjalan lancar, stok barang aman, dan konsumen pun terpuaskan.
3. Berikan promo menarik pada konsumen dan promosi di waktu yang tepat
Sebagai pebisnis hendaknya kamu jangan menyia-nyiakan momen bulan Ramadan yang hanya datang setahun sekali untuk meningkatkan penjualan produk.
Langkah untuk meningkatkan penjualan produk yang disenangi oleh konsumen yakni promo.
Baca Juga: Agar Efektif, Ini 4 Tips Jika Pelaku Usaha Ingin Adakan Giveaway