5 Cara Mudah Menghilangkan Jerawat di Bokong, Rutin Pakai Es Batu!

Dian Fitriani N - Rabu, 20 April 2022
Cara mudah menghilangkan jerawat di bokong.
Cara mudah menghilangkan jerawat di bokong. happyfoto

4. Scrub

Scrub atau eksfoliasi bisa kamu lakukan untuk mengatasi jerawat dan bisul di bokong juga, lho.

Kamu bisa membuat DIY bahan alami dengan menggunakan 2 sendok makan oatmeal, 1 sendok makan gula dan 2 sendok makan air.

Scrub ini akan menghilangkan kotoran atau debu yang ada di area celana dalam dan bokong, sebagai penyebab utama jerawat.

5. Sering Ganti Pakaian Dalam

Pakaian dalam sangat berpotesi menjadi sarang bakteri, sehingga dapat menyebabkan jerawat.

Sebaiknya, pilih celana dalam yang bahannya menyerap keringat ya.

Kawan Puan juga disarankan rutin mengganti underwear apabila sedang memiliki jerawat dan bisul di bokong.

Selain itu, jangan lupa selalu jaga kebersihan ya.

Nah, itu dia cara mudah menghilangkan jerawat di bokong yang bisa kamu coba di rumah.

Yuk, coba lakukan secara rutin ya, Kawan Puan!(*)

Baca Juga: Lawan Pandangan Negatif, 3 Perempuan Ini Bagikan Cerita Tampil Percaya Diri dengan Jerawat

Sumber: Nova.ID
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Implementrasi Kurang Efektif, Wapres Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihapus