Melody Laksani Bagikan Tips Mudik Pertama Lebaran di Tengah Pandemi

Maharani Kusuma Daruwati - Sabtu, 23 April 2022
Melody Laksani bagikan tips mudik
Melody Laksani bagikan tips mudik instagram.com/melodylaksani92

Selain itu, Melody juga mengimbau untuk tetap menerapkan protokol kesehatan dimanapun kita berada mengingat situasi pandemi yang masih berlangsung.

Tak kalah penting, bagi Kawan Puan yang menempuh perjalanan darat dengan kendaraan pribadi, pastikan kondisi kendaraan dalam keadaan prima dan rute lalu lintas yang akan dilalui.

Mudik aman, hati pun tenang!

2. Persiapkan makanan ringan untuk berbuka puasa “darurat” di perjalanan

Umumnya, perjalanan mudik ditempuh dalam waktu yang tidak sebentar.

Bayangkan jika harus terjebak macet di kala waktu menuju berbuka puasa dan tidak ada tempat makan di sekitar.

Bagi yang berpuasa, menyiapkan makanan ringan sebagai kudapan berbuka puasa “darurat” selama di perjalanan tentunya menjadi hal yang tidak boleh terlewatkan.  

3. Bawa buah tangan terbaik untuk keluarga

Baca Juga: Persiapan Mudik Lebaran, Ini Tips Anti Mabuk saat Mudik Naik Bus



REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru