- Perubahan mood atau nafsu makan
Tak sampai itu saja, perlu diketahui ketika dampak stres kronis dikombinasikan dengan faktor risiko lain seperti merokok atau penggunaan alkohol, maka dapat memicu kondisi masalah kesehatan yang lebih buruk.
Beberapa masalah kesehatan utama yang terkait dengan stres seperti:
- Diabetes
- Penyakit jantung
- Obesitas
- Maag
- Hipotiroidisme
Baca Juga: Berbagai Pemicu Stres ada Orang Tua Tunggal, Salah Satunya Keuangan