Mau Nabung dan Investasi dengan Gaji Kecil? Intip Tips Hemat Atur Uangnya

Dian Fitriani N - Selasa, 26 April 2022
Tips hemat mengatur uang agar bisa menabung dengan gaji kecil.
Tips hemat mengatur uang agar bisa menabung dengan gaji kecil. ArLawKa AungTun

Tips hemat menjelaskan, menuliskan daftar kebutuhan bermanfaat untuk mengetahui serta mengukur gaya hidup kita.

Jika merasa terlalu mewah, kamu bisa mengevaluasinya, salah satunya dengan membawa bekal makan siang ke kantor.

Hal ini untuk meminimalisir keinginan membeli makanan di kantin.

2. Membuat Rencana Keuangan 

Dengan gaji minim, kamu perlu membuat rencana keuangan secara detail ya.

Cara ini cukup efektif untuk mengurangi pemborosan.

Selain itu, anggaran akan membantu kita mengendalikan diri, agar tidak membelanjakan uang melebihi batas yang sudah ditentukan.

Kita bisa mulai membuat rencana keuangan dengan membuat dua tabel, yakni pemasukan hingga pengeluaran.

Jika memungkinkan, kamu juga dapat menggunakan anggaran sebelumnya guna memperketat keuangan di bulan berikutnya, seperti dikutip dari tips ekonomis.

Baca Juga: 5 Tips Hemat Beli Skincare, Cukup Pakai Basic Skincare

Sumber: Nova.ID
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat