3. Mark Zuckerberg
Sama seperti Bill Gates, Mark Zuckerberg juga merupakan lulusan Harvard University.
Ia mengambil jurusan Ilmu Komputer dan Psikologi, sebelum keluar untuk fokus mendirikan Facebook.
Zuckerberg diketahui memang telah menaruh minat di bidang komputer sejak kecil.
Bahkan di usia 12 tahun, ia berhasil mengodekan Zucknet, program pengiriman pesan untuk kantor praktik dokter gigi milik ayahnya.
4. Oprah Winfrey
Baca Juga: Info SBMPTN: Alokasi Waktu Pengerjaan UTBK untuk Saintek, Soshum, Campuran
Presenter kenamaan Oprah Winfrey saat ini mempunyai kekayaan sebesar 2,7 miliar dolar AS atau setara Rp38,6 triliun.
Ia mendapat beasiswa penuh di Tennessee State University, Amerika Serikat.
Di kampus tersebut, Oprah mengambil jurusan Komunikasi Wicara dan Seni Peran, serta lulus pada tahun 1986.
Nah, itu dia info SBMPTN mengenai jurusan kuliah para miliarder dunia. Siapa favoritmu? (*)