Hari Lupus Sedunia, Kenali 3 Efek Penyakit Ini pada Kesehatan Mental

Anna Maria Anggita - Selasa, 10 Mei 2022
Masalah kesehatan mental akibat lupus
Masalah kesehatan mental akibat lupus foto: freepik.com

 

1. Disfungsi kognitif 

Disfungsi kognitif seperti kelupaan atau kesulitan berpikir sering dialami oleh pengidap lupus.

Kondisi ini biasanya terjadi ketika penyakit lupus sedang parah.

Tak hanya itu, masalah disfungsi kognitif ini juga bisa menjadi salah satu gejala depresi.

2. Depresi dan kecemasan

Selain itu, pasien lupus bisa mengalami depresi dan kecemasan.

Depresi dan kecemasan diketahui sebagai reaksi psikologis terhadap penyakit lupus atau efek samping pengobatan.

Gangguan kesehatan mental ini juga dapat terjadi sebagai akibat langsung dari proses penyakit. 

Baca Juga: Menjadi Perfeksionis Bisa Membuat Kita Sakit? Ini Dia 5 Penyebabnya

Sumber: WebMD
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya