Selain itu pihak Balong juga menyediakan lesehan yang menghadap ke danau.
Menu yang disajikan beragam mulai dari minuman, makanan ringan hingga makanan berat.
Untuk makanan berat dibanderol Rp20.000 hingga Rp45.000.
Sementara itu untuk aneka minuman di hidden gem ini seperti kopi, mojito, yoghurt, teh, hingga kelapa dihargai Rp18.000-Rp25.000.
2. Foto-foto
Pengunjung yang datang Balong bisa menjadi tempat berfoto ria.
Hal ini dikarenakan rekomendasi tempat wisata ini memiliki berbagai spot untuk foto dan video, mulai dari:
- Dek lesehan di pinggir danau
Baca Juga: Dekat Kampung Batik Trusmi, Ini 4 Hidden Gem Bersejarah di Cirebon