Keuntungan yang kamu dapatkan dari bergabung dengan afiliasi ini adalah komisi penjualan barang yang disepakati dengan penjual.
Biasanya, komisi yang akan kamu dapatkan dari bergabung dengan afiliasi adalah sebesar 20 sampai 50 persen dari hasil penjualan.
Menariknya, kini kamu bisa dengan mudah bergabung afiliasi. Cukup daftar ke pihak yang menawarkan dan kamu akan mendapat kode yang bisa kamu pasang di media sosialmu.
Nah, setiap kali ada konsumen yang menggunakan kode tersebut, kamu akan mendapat komisi.
3. Jasa Mengajar Online
Jika suka mengajar, kamu bisa menawarkan jasa kursus online kepada orang terdekat, misalnya dengan menyediakan paker kursus sesuai dengan kurikulum belajar dari rumah.
Selain itu, kamu juga bisa membuka jasa kursus online lewat website gratis dan memberikan akses kepada konsumen yang ingin belajar hal baru.
Tak hanya itu, jasa mengajar ini juga dapat berbentuk tutor online. Di mana kamu bisa menjadi tutor jarak jauh dengan bantuan platform video call gratis, seperti Google Meet.
4. Jasa Pembuatan Website dan Templatenya
Baca Juga: Berpotensi Datangkan Keuntungan, Ini 5 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba setelah Lebaran