Ini 7 Jenis Kuas Makeup Beserta Fungsinya yang Perlu Diketahui Part 1

Ardela Nabila - Kamis, 12 Mei 2022
Jenis makeup brush.
Jenis makeup brush. lokisurina

Dikenal juga sebagai spoolie brush, kuas makeup pertama yang perlu kamu ketahui adalah mascara wand, yang terdiri dari bulu sintetis 360 derajat dan dapat digunakan untuk berbagai keperluan.

Walaupun kecil, spoolie brush memiliki fungsi penting yang bisa mengubah penampilanmu, mulai dari memisahkan maskara yang menggumpal hingga menyisir alis agar terlihat rapi.

Dalam hal perawatan bulu mata dan alis, kamu bisa memanfaatkan jenis brush yang satu ini untuk mengaplikasikan serum bulu mata serta alis.

Sumber: Cosmopolitan
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat