2. Kocok bahan pengoles
Tips memasak cepat sandwich selanjutnya adalah menggunakan bahan pengoles, seperti mentega dan selai.
Jika menggunakan mentega, kamu bisa mengocoknya terlebih dulu sambil menambahkan mustard.
Kocokkan mentega dan mustard membuat olesan lebih berbumbu, serta licin sehingga isian sandwich mudah menempel.
3. Cuci sayur dan buah
Penyajian sandwich dikenal cepat, sehingga sebagian sayur dan buah biasa digunakan mentah atau tidak dimasak.
Jadi, pastikan mencuci bersih sayur dan buah, lalu meniriskannya sebelum meletakkannya di atas lapisan roti.
4. Perhatikan padanan rasa
Cara membuat sandwich sebaiknya tidak mencampur aneka isian begitu saja, tetapi perhatikan padanan isian agar terasa enak.
Baca Juga: 5 Tips Memasak Cepat Omelet Lembut dan Enak, Sarapan Mewah ala Hotel