Anak Suka Dinosaurus? Ajak Si Kecil Belajar Calistung dengan Stegi yuk!

Tim Parapuan - Kamis, 26 Mei 2022
Anak suka dinosaurus
Anak suka dinosaurus kohei_hara

1. Aktivitas yang lengkap

Hampir semua jenis aktivitas ada dalam buku ini, Kawan Puan.

Seperti judulnya, mulai dari membaca, menulis, dan berhitung, buku ini bisa menjadi latihan si kecil dalam mengasah kemampuan otak mereka, dan juga menjadi persiapan sebelum memasuki jenjang Sekolah Dasar.

Selain ketiga yang sudah disebutkan, ada juga berbagai aktivitas lain yang tak kalah seru, seperti menghubungkan titik-titik pada gambar, mewarnai, juga mencocokkan dan mengurutkan gambar.

2. Mengenal berbagai jenis dinosaurus

Dalam buku ini ditampilkan berbagai nama spesies dinosaurus yang menarik bagi si kecil.

Dengan begitu, si kecil akan menambah pengetahuan baru dan menjadi familier dengan nama-nama dinosaurus tersebut.

Beberapa dinosaurus mungkin sudah sering kita dengar namanya, seperti T-Rex, Stegosaurus, dan Triceratops.

Namun, ada juga nama-nama yang mungkin masih asing didengar, seperti Brachylophosaurus, Sarcosuchus, dan Saltasaurus.

Baca Juga: Mengenalkan Self Talk Positif pada Anak, Bantu Tingkatkan Prestasi di Sekolah

Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!