Bukan dengan Kata-Kata, Ini 3 Cara Laki-laki Mengekspresikan Perasaannya

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 28 Mei 2022
Cara laki-laki dalam mengekspresikan perasaanya.
Cara laki-laki dalam mengekspresikan perasaanya. AsiaVision

Mencium kening pasangan menunjukkan perhatian dan cinta yang tulus.

Jika Kawan Puan mendapati pasangan mencium keningmu, tanda mereka sedang mengekspresikan perasaannya.

2. Memasak makan malam

Cara lain yang laki-laki tunjukkan ketika mengekspresikan perasaannya adalah melakukan hal spesial untukmu.

Misal, mereka berusaha membuat masakan untuk makan malam.

Pasangan mungkin ingin memberikan apresiasi atas apa yang kamu lakukan.

Seperti bekerja, merawat, anak, dan mengurus rumah tangga.

Dengan memasak makan malam untukmu, mereka memberikan waktu agar kamu mengambil waktu sejenak untuk berisitirahat.

Baca Juga: Cenderung Sembunyikan Perasaannya, Ini Risiko Menikah dengan Seorang People Pleaser

Sumber: Herway
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat