Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Ini 3 Alasan Kamu Wajib Nonton Film Pulau Plastik di Netflix

Alessandra Langit - Minggu, 5 Juni 2022
3 alasan kamu wajib nonton film dokumenter Pulau Plastik di Netflix.
3 alasan kamu wajib nonton film dokumenter Pulau Plastik di Netflix. Visinema Pictures

3. Menyadarkan penonton soal kondisi laut di Indonesia

Kawan Puan, Indonesia adalah negara maritim yang memiliki kekayaan alam yang melimpah dan indah.

Lautan menjadi salah satu daya tarik dari Indonesia yang membuat banyak wisatawan asing ingin berkunjung.

Lewat Pulau Plastik, penonton akan tersadarkan bahwa kondisi laut di Indonesia sudah tidak seindah dulu.

Laut di Indonesia menjadi "rumah" bagi limbak plastik sekali pakai yang berbahaya bagi alam dan juga masyarakat sekitarnya.

Studi yang dipaparkan dalam film ini menunjukkan bahaya mikroplastik yang dapat menjadi racun bagi biota laut dan manusia.

Biota laut yang kita konsumsi di rumah bisa jadi telah terkontaminasi mikroplastik saat berada di lautan.

Kawan Puan, itu dia 3 alasan mengapa kamu wajib nonton film dokumenter Pulau Plastik.

Dokumenter ini bisa Kawan Puan saksikan di Netflix untuk merayakan Hari Lingkungan Hidup Sedunia.

Baca Juga: Rayakan Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Yuk Padamkan Lampu Malam Ini!

(*)

Sumber: Netflix
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat