2. Kulit
Kamu bisa memiliki kerutan lebih cepat jika merokok. Merokok mempercepat proses penuaan kulit.
Itu bisa membuat kulit orang berusia 40 tahun terlihat seperti orang berusia 70 tahun yang tidak merokok.
Kerusakan ini tidak dapat diperbaiki dan dapat memperburuk banyak penyakit kulit, termasuk kanker kulit.
3. Mata
Rokok membuatmu dua kali lebih mungkin mengalami degenerasi makula, suatu kondisi mata yang menghancurkan penglihatan sentral yang dibutuhkan untuk membaca, menulis, dan melihat wajah orang lain.
Kamu juga tiga kali lebih mungkin terkena katarak, yang menyebabkan penglihatan kabur.
4. Organ seks
Baca Juga: Hari Tanpa Tembakau Sedunia, Ini 5 Cara Tahan Keinginan Merokok