Contohnya adalah UniPin yang menargetkan konsumen dari kalangan gamers, maka dibuatlah konten yang dianggap sesuai keinginan.
Salah satunya adalah dengan mengundang influencer gaming dan membahas sebuah gim atau tips bermain gim.
2. Pilih waktu terbaik untuk siaran langsung
Ketika kontennya sudah disiapkan semenarik mungkin, tentu saja penjual ingin agar siaran langsung dapat ditonton banyak orang.
Oleh karena itu, Poeti menyarankan agar penjual juga mampu mengidentifikasi waktu terbaik untuk siaran.
Poeti memberikan contoh berbagai waktu terbaik untuk siaran LazLive, bisa saat tanggal gajian, saat mega-campaign, weekend, atau di jam pulang kerja.
Bila penjual merasa belum mendapatkan waktu terbaik, penjual juga bisa memanfaatkan dashboard di Seller Center.
Di sana, penjual dapat mengidentifikasi di jam berapa siaran LazLive banyak ditonton pengguna Lazada.
3. Livestreaming jadi momen branding, bukan hanya jualan produk
Baca Juga: 4 Fitur Shopee yang Bisa Dimanfaatkan untuk Tingkatkan Penjualan